Training Pest Control Management

Training Pest Control Management
Training Pest Control Management – Sebagian besar perusahaan di industri pangan menyerahkan pengendalian hama pada pihak ke-3. Namun dalam penerapanya banyak yang tidak efektif dan efisien. Hal tersebut terjadi karena kurangnya sumber daya manusia internal yang memahami pest control management.Program training Pest Control Management ini dirancang untuk memahami dan mengendalikan sistem pengendalian hama yang benar, khususnya dalam industri pangan. Pelatihan diberikan dengan metode yang interaktif dan aplikatif, disertai dengan ragam studi kasus yang sangat penting untuk diikuti.

Training Pest Control Management

Tujuan Pelatihan Pest Control Management

  • Memahami metode yang efektif dan efisien dalam melakukan pengendalian serangga dan tikus
  • Mengetahui bagaimana melakukan evaluasi dan tindak lanjut terkait analisa hasil pengendalaian hama
  • Mengetahui perbedaan yang mendasar tentang pest prevention serta penerapannya.
  • Mengetahui bagaimana menyelaraskan dengan sistem pelaporan ISO sehingga menjadikan sistem dokumentasi lebih efektif dan sesuai.
  • Mampu mengevaluasi kefektifan sistem pengendalian hama, dan menerapkan pengembangan metode yang terarah dalam mencapai kesuksen penerapan sistem manajemen keamanan pangan (SMKP).

Target Peserta

  • Pest Control Operator
  • Management Representatives
  • Quality Assurance
  • Manajer Produksi
  • Building Management
  • dll.

Outline Materi Training Pest Control Management

Meteri Pelatihan Pest Control Management

  • Ruang lingkup pestisida dan persyaratan Good Manufacturing Practices terkait dengan sistem pengendalian
    hama.
  • Pencemaran dan pencegahan terhadap bahan makanan.
  • Pengendalian hama dalam industri pangan dan industri pendukung serta penggangu lainnya.
  • Program sanitasi, hygiene dan pengawasan dalam pest control.
  • Toksin yang ditimbulkan oleh pest.
  • Peranan pest control management terhadap mutu dan jaminan mutu keamanan pangan.
  • Cara pengendalian dan treatment.
    • Pemilihan alat, teknologi, pestisida dan yang tepat, efektif dan efisien dalam program pest control.
    • Penyusunan program dan implementasi pest control yang efektif sesuai dengan ISO.
    • Teknik inspeksi, monitoring dan evaluasi program pest control.

Fasilitas Training

  • Lokasi Training di Hotel Bintang 3-5
  • Sertifikat Training
  • Modul Materi (Hard Copy & Soft Copy)
  • Flashdisk
  • Training Kit (Co-Card, Bolpoin, & Buku Catatan)
  • Souvenir Eksklusif
  • 1x Makan Siang dan 2x Coffee Break (Jam 10:00 & 14:00)
  • Penjemputan Bandara – Hotel (Pulang-Pergi selama pelatihan)

Biaya dan Lokasi Training

  • Yogyakarta : Rp 6.800.000,- / Peserta
  • Bandung : Rp 7.600.000,- / Peserta
  • Jakarta : Rp 7.800.000,- / Peserta
  • Surabaya : Rp 7.800.000,- / Peserta
  • Malang : Rp 7.800.000,- / Peserta
  • Semarang : Rp 7.200.000,- / Peserta
  • Solo : Rp 7.500.000,- / Peserta
  • Bali : Rp 7.000.000,- / Peserta (Minimal 2 peserta)
  • Lombok : Rp 7.400.000,- / Peserta (Minimal 2 peserta)

Keterangan

  1. Biaya diatas jika 1 perusahaan hanya mengirimkan 1 peserta.
  2. Jumlah peserta memperngaruhi biaya diatas, jadi jika mengirimkan 2 peserta maka biayanya dapat dibawah biaya yang tertera diatas.
  3. Biaya dan Lokasi diatas hanya untuk Private Training dan Public Training, untuk In House Training penawarannya dapat menghubungi kami dilink berikut (kontak kami).
  4. Jumlah peserta, jadwal training dan lokasi training dapat menyesuaikan permintaan.
  5. Pemintaan lokasi yang diluar daftar diatas dapat menghubungi kontak Marketing Kami.

Dapatkan Penawaran Harga Training Terbaik dari Kami!.

Untuk melihat jadwal pelatihan ini kunjungi Jadwal Training Update dan jika ingin mendaftar pelatihan ini, silakan isi form di Formulir Pendaftaran.

Formulir Pendaftaran

Contoh ; 29-30 Desember 2020

https://dutaprotraining.id/jadwal-training/

  • Training Hukum Jaminan Simpanan duta pro bandung jakarta
  • Training Hukum Jaminan Simpanan duta pro bandung jakarta
  • Pelatihan Hukum Jaminan Simpanan duta pro bandung jakarta
  • Pelatihan Hukum Jaminan Simpanan duta pro bandung jakarta
  • Training The Trainer of Service Excellent Yogyakarta Galeri Website
  • Training The Trainer of Service Excellent Yogyakarta Galeri Website
  • Training The Trainer of Service Excellent Yogyakarta Galeri Website

Jadwal Training Terbaru di Jogja, Bandung, Jakarta, Bali, Surabaya, Lombok. Lihat Jadwal Fix Running dan Dapatkan penawaran harga murah & diskon dari Kami. Jadwal Training Bulan Januari, Februari, Maret, April, Mei, Juni, Juli, Agustus, September, Oktober, November, Desember Fix Running.

Ayo, bagikan informasi training ini !